Ada banyak sekali film yang dengan sukses membuat ane
terharu, lebih tepatnya menitikan air mata. saking dramatisnya film
ini, bisa membuat hati ane terenyuh, sungguh kekuatan yang luar biasa.
efeknya, film ini menjadi memorable dibenak ane. apa saja film itu?
berikut rangkuman 10 film yang paling mengharukan yang ane tonton sampai
saat ini :
1. Ichi Ritoru no Namida (1 littre of tears)
gak usah ane ceritain, kenapa film ini jadi penguras air mata terbesar.. sangat-sangat dramatis.
2. Heanvenly Forest ( Tada kimi wo Aishiteru)
kisah dramatisnya bikin ane mengharu biru
3. Gladiator
Film kolosal paling keren menurut ane, jalan ceritanya begitu indah dan menarik. endingnya lah yang membuat ane terharu.
4. Pursuit of Happines
Film yang diambil dari kisah nyata ttg perjuangan mendapakan kebahagian
5. Hanamizuki
Kisah cinta yang sangat terlalu mengharukan.
6. Touch
Kisah cinta segitiga yang dibungkus pertandingan baseball..
7. Hachiko : A Dog’s Story
Kisah kesetian seekor anjing menunggu tuannya, menjadi kisah legendaris di jepang..
8. Slumdog Millionaire
Film India berkisah ttg anak biasa yg ikut kuis wants
to be a millionaire hanya utk menemui kekasihnya, bukan menginginkan
harta. bener” kekuatan cinta sejati.
9. Naruto Shippuden eps. 1
sebuah anime yg juga sukses membuat ane terharu..
kata paling keren: “aku akan menjadi hokage ke 7, bukankah hokage ke 6?
tidak, hokage keenam adalah naruto nii chan”
10. Unstoppable
Kisah dramatis memperjuangkan cinta dan penyelamatan kereta Api
sumber :
http://kasamago.wordpress.com/2011/05/01/10-film-yang-paling-mengharukan/
Tidak ada komentar:
Posting Komentar